Misi Program

Mewujudkan Program Studi Manajemen Jenjang Magister sebagai pusat unggulan dalam pengembangan sumber daya manusia yang berbasis manajemen syariah yang memegang teguh nilai-nilai keislaman yang disesuaikan dengan tuntutan zaman dengan memiliki kualitas tinggi

Minggu, 05 Oktober 2014

Seminar dan Call Paper UNIBA Surakarta

Disampaikan kepada semua mahasiswa Program Pascasarjana Universitas Islam Batik (UNIBA) Surakarta, bahwa kegiatan Seminar dan Call Paper semester gasal tahun akademik 2014/2015 akan mulai dilaksanakan pada  tanggal 8 Oktober 2014.  Untuk itu diharapakan mahasiswa untuk segera melakukan pendaftaran  ke Sekretariat PPs UNIBA Surakarta atau Panitia. Bagi mahasiswa yang lulus periode Wisuda Sept. 2014 diharapkan berpartisipadi penuh.

Rabu, 10 September 2014

Ujian Toefl Bahasa Inggirs

engumuman

Diberi tahukan bahwa Ujian Remidi Toefl Bahasa Inggris di PPS UNIBA Surakarta akan diselengarakan besok pada hari Sabtu, tanggal 13 September 2014 di Kampus UNIBA Surakarta, Pukul 09.00 sda Selesai,  Bagi mahasiswa yang nilai ujian toefl belum memenuhi syarat yang ditentukan, harap segera melakukan registrasi ulang untuk mengikuti tahap perbaikan. Informasi selengkapnya mahasiswa diharapkan menghubungi staf PPS UNIBA Surakarta

Demikian informasi

Selasa, 19 Agustus 2014

Ujian Tesis Semester Ganjil Tahun 2014/2015

PENGUMUMAN

 Disampaikan kepada semua mahasiswa Program Pascasarjana Universitas Islam Batik (UNIBA) Surakarta, bahwa kegiatan UJIAN TESIS TAHAP I (tahap)  semester gasal tahun akademik 2014/2014 akan mulai dilaksanakan pada  Minggu ke-2  Bulan September 2014.  Untuk itu diharapakan mahasiswa yang  telah mendapatkan persetujuan dari Pembimbing I dan II harap segera melengkapi semua berkas persyaratan administrasi.

Demikian Informasi

Pelaksanaan Seminar Proposal Semester Ganjil 2014/2015

PENGUMUMAN

Disampaikan kepada semua mahasiswa Program Pascasarjana Universitas Islam Batik (UNIBA) Surakarta, bahwa kegiatan Seminar Proposal Gelombang Pertama semester gasal tahun akademik 2014/2014 akan mulai dilaksanakan pada  Minggu ke-4 Bulan Agustus 2014.  Untuk itu diharapakan mahasiswa yang telah mendapatkan persetujuan pembimbing I dan II harap segera mendaftar diri ke Sekretariat PPs UNIBA Surakarta

Demikian Informasi

Ujian Toefl Bahasa Inggris

Pengumuman

Diberi tahukan bahwa hasil ujian Toefl Bahasa Inggris di PPS UNIBA Surakarta telah ditampilkan di Sekretariat Pascasarjana. Bagi mahasiswa yang nilai ujian toefl belum memenuhi syarat yang ditentukan, harap segera melakukan registrasi ulang untuk mengikuti tahap perbaikan. Informasi selengkapnya mahasiswa diharapkan menghubungi staf PPS UNIBA Surakarta

Demikian informasi

Kuliah Semester Ganjil Tahun akademik 2014/2015

Pengumuman
Disampaikan kepada semua mahasiswa Program Pascasarjana Universitas Islam Batik (UNIBA) Surakarta, bahwa kegiatan perkuliahan semester gasal tahun akademik 2014/2014 akan mulai dilaksanakan pada  Minggu ke-4 Bulan Agustus 2014.  Untuk itu diharapakan mahasiswa telah melakukan registrasi dan aktivasi status semester ke BAAK UNIBA Surakarta untuk menempuh perkuliahan. Selanjutnya semua mahasiswa wajib mengikuti kegiatan kuliah umum yang akan diselenggarakan oleh PPS UNIBA Surakarta pada tanggal 30 Agustus 2014. Undangan dapat diambil di sekretariat PPS UNIBA Surakarta
Demikian informasi

Kamis, 12 Juni 2014

Konferensi Nasional Riset Manajemen VIII


 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana bekerjasama dengan Sekolah Tinggi Manajemen PPM akan menyelenggarakan Konferensi Nasional Riset Manajemen VIII dengan tema “Inovasi Berbasis Kearifan Lokal”. Konferensi akan dilaksanakan pada tanggal 10-12 Oktober 2014 bertempat di Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Udayana, Denpasar. Konferensi Nasional Riset Manajemen merupakan kegiatan tahunan yang diselenggarakan oleh Sekolah Tinggi Manajemen PPM bekerja sama dengan berbagai Universitas di Indonesia. Dalam kegiatan ini akan dipresentasikan makalah di bidang manajemen oleh akademisi dan praktisi dari berbagai institusi dan perusahaan di seluruh Indonesia. Sehubungan dengan acara tersebut, panitia mengundang Bapak/Ibu untuk berpartisipasi baik sebagai pemakalah maupun peserta non-pemakalah.
info selengkapnya lihat di : http://www.fe.unud.ac.id/ind/index.php/2014/06/12/konferensi-nasional-riset-manajemen-viii.php